Ungkap Realita Sosial

Logo Banggainesia
Local Edition | | Todays News


Polres Banggai Kembali Gelar Pelatihan Etika Pelayanan Publik dan Konten Creator

Tingkatkan SDM Unggul, Polres Banggai Kembali Gelar Pelatihan Etika Pelayanan Publik dan Konten Creator

IndonesiaSurya
Sabtu, 26 November 2022 | 07:46:04 WIB

Polres Banggai kembali menggelar pelatihan pelatihan peningkatan kemampuan etika pelayanan publik, konten creator dan Copywriting di Aula Rupatama, Mapolres Banggai, Jumat (25/11/2022).


Pelatihan peningkatan kemampuan anggota ini diikuti oleh anggota humas, operator media sosial satker dan perwakilan anggota dari Polsek jajaran.


Kasi Humas Polres Banggai Iptu Al Amin S Muda mengungkapkan, saat ini media sosial tidak hanya sekedar menjadi media promosi namun juga digunakan sebagai alat pelayanan dan pemasaran maupun komunikasi secara interaktif.


“Kegiatan ini sebagai implementasi tindak lanjut program pimpinan Polri yang tertuang dalam Program Quick Wins Kapolri dalam bidang pengembangan SDM unggul,” ungkap Al Amin.


Perwira pangkat dua balak ini berharap dengan dilakukannya pelatihan ini, anggota Polres Banggai dapat menambah ilmu sehingga dalam pelayanan maupun menyampaikan pesan-pesan kamtibmas atau lainnya, yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas di lapangan melalui Medsos lebih mudah untuk dicerna masyarakat.


“Mudah-mudahan setelah kegiatan ini bisa langsung mengaplikasikan untuk memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat dan di media sosial guna mengangkat citra polri,” harapnya.*

CNADAILY.ID

 


Bagikan

KOMENTAR (0)

Alamat Email anda tidak akan ditampilkan. Wajib diisi untuk kolom *

Berita Terkini

Menuju Pilkada Lembata, Marsianus Jawa calon bupati yang rendah hati bikin masyarakat jatuh hati

Marsianus Jawa calon bupati Lembata, saya tidak ingin banyak berjanji tapi saya ingin memberikan bukti nyata sebagai seo

| Sabtu, 19 Oktober 2024
Target menang di pilkada Lembata dan Pilgub NTT, partai Nasdem rapatkan barisan.

DPC Partai Nasdem Lembata yakin., bisa menang di pilkada dan meraup suara untuk Pilgub di Lembaga

| Sabtu, 19 Oktober 2024
Angin kencang balikan tenda Festival kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif di Lembata

Angin yang sekonyong-konyong membalikan posisi dua tenda jadi yang terpasang dengan posisi terbalik, atap di bawah dan t

| Kamis, 17 Oktober 2024
Indeks Berita

Poling

Silakan memberi tanggapan anda ! Siapa calon bupati dan calon wakil bupati yang kalian anggap layak pimpin lembata 2024-2029?

TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Copyright © 2024 Indonesia Surya
Allright Reserved
CONTACT US Lembata
Lembata, Nusa Tenggara Timur
Telp: +6281334640390
INDONESIA SURYA
Viewers Now: 71