Ungkap Realita Sosial

Logo Banggainesia
Local Edition | | Todays News


Dijuluki Botak Calon Bupati Lembata, Petrus Kanisius Tuaq berpikir untuk meningkatkan PAD demi kesejahteraan Masyarakat.

Lembata dengan Pendapat asli daerah yang rendah mestinya ada solusi meningkatkan PaD demi kesejahteraan masyarakay

IndonesiaSurya
Selasa, 24 September 2024 | 14:12:43 WIB
Paket manis calon yang maju di pilkada Lembata

Lewoleba,Indonrsiasurya.com - Petrus Kanisius Tuaq calon bupati Lembata yang dijuluki "si Botak" dari paket Tunas yang berpasangan dengan Muhamad Nasir usai penarikan nomor urut calon dan deklarasi kampanye damai ditemui awak media (23/9/2024) menjelaskan, akan berupaya maksimal wujudkan Lembata maju, mandiri, lestari dan berdaya saing.

Paket tunas pasangan calon bupati dan wakil bupati Lembata nomor urut 4 yang menjadi bahan diskusi banyak kalangan oleh si botak calon bupati yang penuh guyonan menghibur ini mengatakan, tunas tidak kemana-mana tapi tunas ada dimana-mana.

'Bagaimana mendorong agar ada peningkatan pendapatan bagi petani, dari hulu ke hilir dari kebun hingga ke pasar mesti kita pikirkan. Pemerintah mesti punya solusi agar hasil pertanian yang dibawa masyarakat atau petani bisa menjadi nilai ekonomi atau pendapatan bagi mereka" ungkap mantan kadis pertanian Lembata ini.

Menurut calon bupati Nomor 4 ini bahwa, mesti ada upaya atau terobosan pemerintah meningkatkan PAD dari sektor riil.

Program NTT (Nelayan Tani Ternak) diharap menjadi solusi meningkatkan kesejahteraan masyarakat karena, bagi botak, mayoritas masyarakat Lembata berkarya pada bidang pertanian, nelayan dan peternakan.

"Jika kami terpilih jadi Bupati, akan ada banyak hal kami lakukan,  untuk meningkatkan pendapatan petani. misalnya bagaimana peran pemerintah agar hasil kebun yang sudah dibawa petani ke pasar bisa di akomodir dan tidak dibawa pulang, atau menciptakan komoditi varitas dan melahirkan klaster bagi desa-desa di Lembata untuk meningkatkan kesejahteraan bersama.

Menurut Bung Kanis hal ini penting untuk membangun keseimbangan, mengejar ketertinggalan dan pemenuhan butuhan pangan salah satunya dengan menyiapkan benih unggul, urai Putra Edang ini.

Jika saya dan pak Nasir dipercaya masyarakat untuk memimpin Lembata, kami akan pastikan menyiapkan fasilitas penunjang untuk meningkatkan hasil pertanian, nelayan dan ternak dengan lebih baik. Lanjut bung Kanis, kami tentu akan mempermudah investor terutama untuk kegiatan pertanian perikanan dan kelautan.

"Pemerintah tidak butuh profit karena, yang penting itu masyarakat dapat uang untuk meningkatkan kesejahteraan mereka" tegas Si Botak.

Diakhir pertemuan dengan awak media, Petrus Kanisius Tuaq calon bupati yang usung koalisi partai amanat nasional (PAN) dan Nasdem mengajak seluruh masyarakat Lembata untuk gunakan hak pilih.

"Jangan lupa, tanggal 27 November nanti untuk datang ke TPS, gunakan hak pilih dan memilih pelayan untuk masyarakat. Tanggal 27 pilih pelayan, tangal 27 pilih botak" ajak Bung Kanis.


Bagikan

KOMENTAR (0)

Alamat Email anda tidak akan ditampilkan. Wajib diisi untuk kolom *

Berita Terkini

Lembata Siaga Bencana: Wabup Nasir Hadiri Apel Gabungan Tanggap Darurat

Wakil Bupati Lembata, H. Muhamad Nasir, menyampaikan bahwa kehadiran dirinya dalam apel gabungan ini adalah wujud komitm

| Sabtu, 08 November 2025
Bupati Lembata Buka Festival Tana mes Kerjasama IDEP Selaras Alam Dan Barakat

Bupati yang diwakili oleh Asisten dua, Donatus Lajdar memberikan apresiasi dan dukungan atas terselenggaranya kegiatan t

| Jumat, 07 November 2025
Bupati Kanis Hadir di Seminar Keadilan Fiskal Nasional, Soroti Revitalisasi Prinsip Keberimbangan

Seminar ini menjadi wadah penting untuk membahas berbagai permasalahan, tantangan, dan peluang terkait kebijakan fiskal

| Jumat, 07 November 2025
IDEP Selaras Alam Gadeng BARAKAT melalui program DREAMS, Gelar Festival Tana Mea Lembata tahun 2025

Kegiatan festival akan mencakup workshop (recap program, temuan, impact, best practice, serta strategi keberlanjutan), p

| Jumat, 07 November 2025
Mahkamah Agung Putuskan Aci Lely Bersalah, Kejaksaan Negeri Lembata Sita Uang 1 Miliar

Kejaksaan Negeri Lembata telah melakukan penuntutan hingga akhirnya Eintracht atau telah berkekuatan hukum tetap

| Kamis, 06 November 2025
Komitmen Perkuat Sektor Perikanan Bupati Kanis Serahkan Bantuan Sarana Prasarana untuk Nelayan

Acara seremonial penyerahan bantuan dilaksanakan secara simbolis di Pelataran Gedung Pasar Tempat Pelelangan Ikan (TPI),

| Kamis, 06 November 2025
Mendaftar sebagai Bakal Calon Rektor UIT, Dr. Pattawari Usung Misi Pengembangan Kampus

Era globalisasi tidak bisa membuat kita diam dengan keadaan. Tantangan kampus ke depan begitu berat, sehingga saya harus

| Rabu, 05 November 2025
LSM, Pemerhati Pelindung Perempuan Dan Anak Di Lembata Gagal. 85% Siswa Dituding KPAD Lakukan Seks Bebas

Wens Ose juga tidak pungkiri jika mungkin ada satu dua.anak yang diluar jangkauan pihaknya, tapi tidak sampai 85% sepert

| Rabu, 05 November 2025
Indeks Berita

Poling

Silakan memberi tanggapan anda ! Siapa calon bupati dan calon wakil bupati yang kalian anggap layak pimpin lembata 2024-2029?

TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Copyright © 2025 Indonesia Surya
Allright Reserved
CONTACT US Lembata
Lembata, Nusa Tenggara Timur
Telp: +6281334640390
INDONESIA SURYA
Viewers Now: 13