Ungkap Realita Sosial

Logo Banggainesia
Local Edition | | Todays News


Sebanyak 12 Tim Voly Putra Dan 10 Tim Voly Putri Serta 10 Peserta Tenis Meja Ramaikan Turnamen Igornas Cup Lembata

kegiatan ini bermanfaat dan bernilai positif ditengah hiruk pikuk kesibukan semua kita.

IndonesiaSurya
Kamis, 13 November 2025 | 14:45:59 WIB
Foto

Indonesiasurya.com, Lembata - Berjalan dengan semangat membara meski ada banyak keterbatasan, sejumlah orang muda yang tergabung dalam ikatan guru olahraga Nasional cabang Lembata mengelar turnamen bola voly dan tenis meja menyongsong hari guru Nasional. Ke 80. 

Baca juga ; https://indonesiasurya.com/pastikan-puskesmas-dan-faskes-dekat-dengan-masyarakat-sekdis-bernad-punang-sebut-dinkes-lembata-berikan-layanan-kesehatan-gratis-di-12-titik-sambut-hkn

Philipus Kapitan Ketua Igornas Lembata menjelaskan Sebagai warna yang hidup bermasyarakat dan bernegara, merupakan hal yang wajar dan dimengerti bahwasanya kita mempunyai kewajiban dan tanggungjawab terhadap keutuhan dan kemerdekaan Indonesia serta mengisi moment tersebut dengan hal-hal positif. Maka dari itu, Ikatan Guru Olahagha Nasinal (IGORNAS) merasa terpanggil dan bertanggung jawab untuk menjadi garda terdepan dalam menjaga keutuhan

Kapitan mengatakan kegiatan ini bermanfaat dan bernilai positif ditengah hiruk pikuk kesibukan semua kita.


Pada peringatan Hari Guru Nasional Tahun 2025 IGORNAS Kabupaten Lembata mengadakan pertandingan Volly dan Tenis Meja antar Instansi, BUMN, BUMD dan juga Ikatan Guru Kecamatan Sekabupaten Lembata.
Kapitan mengatakan, Kegiatan ini selain bertujuan untuk meningkatkan kebugaran tapi juga sebagai ajang silahturahmi untuk kemajuan Kabupaten Lembata ini.

Sementara itu ketua panitia
Fransiskus Kuma menejelaskan soal tujuan diselenggarakannya kegiatan
pertandingan Bola Volly dan Tenis meja antar SKPD, BUMN, BUMD dan Organisasi Guru Kecamatan sekabupaten Lembata ini Adalah Untuk memperingati Hari Guru Nasional Tahun 2025 dan sebagai sarana silahturahmi

Frans Kuma menjelaskan Kegiatan ini dilaksanakan pada: Tanggal : 12 November 2025 sampai dengan 24 November 2025 yang dibuka oleh Bupati Lembata Petrus Kanisius Tuaq yang diwakili oleh kadis Porabud Apolonaris Mayan.

Tempat kegiatan Lapangan Bola Volly Kantor PUPR Kabupaten Lembata dan
Lapangan Bola Volly San Jose Waikomo yang mana sebanyak 12 tim Volly Putra, dan 10 Tim Volly Putri yang terdaftar serta 10 peserta Tenis meja putra.

Frans Kuma pada kesempatan tersebut menejelaskan bahwa, Sumber dana kegiatan in berasal dari turan anggota IGORNAS Kabupaten Lembata, uang pendaftaran dan juga bantuan sponsor. Baik berupa materi maupun dukungan lainnya antara lain: Bapak Wakil Bupati Lembata Bapak Ketua DPRD Kabupaten Lembata, Pemda Lembata, Dinas Pemuda & olahraga, Bapak Borgias Resing, 3 Telur Digital Printing, Dinas Pendidikan Kabupaten Lembata, Susteran CIJ, Antonius Lembata. PBUSI

Igornas mengucapkan Terima Kasih kepada Panitia IGORNAS CUP I beserta seluruh anggota IGORNAS Kabupaten Lembata juga limpah terima kasih kepada semua pihak yang telah dengan ikhlas dan tulus hati membantu untuk menyukseskan Turnamen
IGORNAS Cup 1 ini.

Panitia IGORNAS CUP I mengucapkan terima kasih kepada: Bapak Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lembata, Bapak Ketua DPRD Kabupaten Lembata, Bapak Kapolres Lembata kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lembata, kepala Dinas PUPR Kabupaten Lembata PBVSI Kabupaten Lembata Bidang perwasitan Para Kepala Sekolah jenjang SD/MIS, SMP/MTs dan SMA/SMK/MA/SLB Ketua dan Pengurus PGRI Kabupaten Lembata.


Bagikan

KOMENTAR (0)

Alamat Email anda tidak akan ditampilkan. Wajib diisi untuk kolom *

Berita Terkini

Vatikan Siap Umumkan Uskup Baru Larantuka, Sukacita Meluas hingga ke Lembata

Bupati Lembata, P. Kanisius Tuaq, dari luar daerah, menyampaikan rasa syukur atas proses regenerasi kepemimpinan Gereja

| Rabu, 19 November 2025
Semangat dan Restu ‘Lewo Tanah’ Perseftim Siap Ladeni PSKK

Anak-anak Flores Timur selangkah lagi maju ke babak berikutnya.. Hasil imbang saja cukup untuk menyingkirkan PSKK.

| Rabu, 19 November 2025
Dinkes Lembata Kerahkan Petugas Terjun Ke Daerah Endemi DBD Lakukan Foging

Tren kasus meningkat secara nasional, dan kita bersiap karena di akhir musim hujan biasanya kasus akan naik lagi,

| Selasa, 18 November 2025
Polres Kolaka Gelar Operasi Zebra Anoa-2025

Operasi ini adalah operasi cipta kondisi sebelum menghadapi nanti di bulan Desember

| Selasa, 18 November 2025
Antisipasi DBD Dinas Kesehatan Lembata Ambil Langkah Pencegahan

Pemantauan kasus dilakukan melalui Sistem Kewaspadaan Dini dan Respon (SKDR) yang mampu memberi sinyal dini jika terjadi

| Selasa, 18 November 2025
Indeks Berita

Poling

Silakan memberi tanggapan anda ! Siapa calon bupati dan calon wakil bupati yang kalian anggap layak pimpin lembata 2024-2029?

TERKONEKSI BERSAMA KAMI
Copyright © 2025 Indonesia Surya
Allright Reserved
CONTACT US Lembata
Lembata, Nusa Tenggara Timur
Telp: +6281334640390
INDONESIA SURYA
Viewers Now: 3